Rangkaian dimmer adalah rangkaian yang berfungsi untk mengatur intensitas cahaya dari Light Emitting Diode (LED). Selain mengatur Intensitas LED, rangkaian ini pada dasarnya dapat pula digunakan untuk mengatur kecepatan motor DC.
Rangkaian ini dibangun dari prinsip dasar Modulator lebar pulsa atau PWM (Pulse Width Modulation) yang dibandingkan dengan sebuah rangkaian penahan (Latch).
Lampu LED adalah komponen elektronika yang berfungsi memancarakan cahaya. Lampu ini banyak dipakai dalam proyek elektronika karena ukurannya yang kecil dan hemat energi serta penggunaan daya yang lebih kecil.
Sebuah lampu LED standar hanya membutuhkan arus sebesar 10mA sampai 20mA dengan tegangan kerja 2 sampai 3 volt saja.
➡️ #menggambarteknik
➡️ #schematicdiagram
➡️ #dimmer
➡️ #LED
➡️ #simulation
Simulation Proteus:
Pengantar Desain Rangkaian Power Supply Sederhana Proteus: • Pengantar Desain Rangkaian Power Supp...
Flip-Flop Proteus:
• Flip-Flop Proteus #MenggambarTeknik
Ampere Meter + Voltmeter Kirchhoff's current law
• Ampere Meter + Voltmeter Kirchhoff's ...
7(Seven) Segment Proteus:
• 7(Seven) Segment Proteus
Instagram ⬇️
/ sinau_progr. .
Website ⬇️
https://www.sinauprogramming.com/2022...
Watch video DIMMER Circuit Controlling LED Lamp With Digital IC online without registration, duration hours minute second in high quality. This video was added by user Sinau Programming 27 November 2022, don't forget to share it with your friends and acquaintances, it has been viewed on our site 135 once and liked it 5 people.