Rincian Gaji CPNS Bawaslu 2024, Terendah Rp5.566.320 dan Tertinggi Rp7.061.518

Published: 30 August 2024
on channel: Tribun Kaltim Official
258
1

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru.

Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru.

Baca Selengkapnya: https://kaltim.tribunnews.com/2024/08...

Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) membuka pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun 2024.

Tahun ini Bawaslu membuka sebanyak 1.984 formasi CPNS.

Berdasarkan Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 293 Tahun 2024, Bawaslu membuka kesempatan kepada Warga Negara Indonesia lulusan Strata 2 (S-2)/Strata 1 (S-1)/Diploma IV (D-IV)/Diploma III (D-III) untuk mendaftar CPNS Bawaslu 2024.

Diketahui, pendaftaran CPNS 2024 dibuka mulai Selasa, 20 Agustus 2024 pukul 17.08.45 WIB sampai 6 September 2024 pukul 23.59 WIB.

Proses pendaftaran CPNS 2024 dilakukan secara online melalui SSCASN BKN yaitu https://sscasn.bkn.go.id.

Bagi peserta CPNS Bawaslu 2024 yang lolos hingga tahap akhir akan mendapat gaji dengan nominal tertinggi Rp7.061.518 dan terendah Rp5.566.320.

Jumlah Formasi dan Gaji CPNS Bawaslu 2024

1. Analis Anggaran Ahli Pertama: 10 formasi

Gaji: Rp6.677.120 - Rp7.061.518

2. Analis Hukum Ahli Pertama: 454 formasi

Gaji: Rp6.677.120 - Rp7.061.518

3. Analis Kebijakan Ahli Pertama: 5 formasi

Gaji: Rp6.677.120 - Rp7.061.518

4. Analis Pengelolaan Keuangan APBN Ahli Pertama: 377 formasi

Gaji: Rp6.677.120 - Rp7.061.518.

5. Analis Sumber Daya Manusia Aparatur Ahli Pertama: 20 formasi

Gaji: Rp6.677.120 - Rp7.061.518

6. Arsiparis Ahli Pertama: 7 formasi

Gaji: Rp6.657.120 - Rp 7.041.518

7. Arsiparis Terampil: 8 formasi

Gaji: Rp5.610.320 - Rp5.958.346

8. Auditor Ahli Pertama: 39 formasi

Gaji: Rp6.587.120 - Rp6.971.518.(*)

Editor Video: vp02_Faizal Amir


Watch video Rincian Gaji CPNS Bawaslu 2024, Terendah Rp5.566.320 dan Tertinggi Rp7.061.518 online without registration, duration hours minute second in high quality. This video was added by user Tribun Kaltim Official 30 August 2024, don't forget to share it with your friends and acquaintances, it has been viewed on our site 25 once and liked it people.