VP : Bimo Bagaswara
SURYA.CO.ID - Mantan Bupati Jombang, Nyono Suharli Wihandoko meninggal dunia.
Bupati Jombang periode 2013-2018 ini meninggal saat dalam perawatan sakit jantung di RSUD dr.Syaiful Anwar, Kota Malang, pada Sabtu (25/3/2023).
Prosesi pemakaman almarhum dilakukan di rumah duka, Dusun Balonggading, Desa Sepanyul, Kecamatan Gudo, Kabupaten Jombang sekitar pukul 12.10 WIB
Jenazah almarhum dimakamkan di pemakaman keluarga yang berjarak kurang lebih sekitar 300 meter dari rumah duka.
Jenazah dimakamkan persis di samping makam istrinya almarhumah Tjaturina Yuliastuti Wihandoko.
Website:
https://surabaya.tribunnews.com/
Instagram:
/ suryaonline
Facebook:
/ suryaonline
YOUTUBE
/ @tribunnewssurya
#suryaonline #hariansurya #TribunnewsSURYA
Watch video Mantan Bupati Jombang, Nyono Suharli Wihandoko Meninggal Dunia Saat Perawatan Sakit Jantung online without registration, duration hours minute second in high quality. This video was added by user Harian Surya 01 January 1970, don't forget to share it with your friends and acquaintances, it has been viewed on our site 23,876 once and liked it 106 people.