Jika berbicara mengenai destinasi wisata Kota Binjai yang terletak di Provinsi Sumatera Utara maka Taman Selfie adalah salah salah satu yang harus di kunjungi. Bagaimana tidak, taman yang satu ini merupakan tempat rekreasi yang bisa dinikmati oleh para pengunjungnya dari segala usia baik itu keluarga, teman, bahkan bersama pasangan.
Taman ini menawarkan lebih dari 20 spot untuk foto yang instagramable bagi para pengunjungnya. Ditambah lokasinya yang bersifat oudoor membuat nuansa alami nan segar sangat terasa. Tidak hanya berfoto namun di taman ini terdapat cafe yang menyediakan makanan dan minuman bagi para pengunjungnya.
Ketika memasuki Taman Selfie para pengunjung akan langsung ‘dipaksa’ mengeluarkan sifat narsisnya dengan spot-spot foto yang menggoda. Jadi untuk Anda yang suka berfoto cobalah mengunjungi taman yang satu ini. Tidak hanya berfoto ria, para pengunjungnya juga bisa sekaligus merasakan wisata kuliner dari daerah setempat.
====================================
For copyright matters please contact us at: [email protected]
====================================
Alamat :
Jl. MT Haryono No.2, Kebun Lada, Kec. Binjai Utara, Kota Binjai, Sumatera Utara
====================================
Social Media :
Website : https://www.itrip.id/taman-selfie-binjai
Facebook : / itripz
Twitter : / itripdotid
Pinterest : / itripdotid
====================================
Map
https://goo.gl/maps/bh7iGLoAEaMe72Si9
Thanks For Watching
#pesonaindonesia #tamanselfie #tamanselfiebinjai #wisatabinjai #binjai #wisatasumut #pesonasumut #sumut #wisatataman #taman #sumaterautara #trip #wisataindonesia #objekwisata #wisatakekinian #wisataedukasi #tempatwisata #destinasiwisata #traveling #wisatakeluarga #tempatliburan #tempatrekreasi #wonderfulindonesia #wisatapopuler #itrip #indonesia
Disclaimer - Some contents are used for educational purpose under fair use. Copyright Disclaimer Under Section 107 of the Copyright Act 1976, allowance is made for "fair use" for purposes such as criticism, comment, news reporting, teaching, scholarship, and research. Fair use is a use permitted by copyright statute that might otherwise be infringing. Non-profit, educational or personal use tips the balance in favor of fair use.
Watch video Taman Selfie, Objek Wisata Kekinian dengan Spot Foto Keren di Binjai online without registration, duration hours minute second in high quality. This video was added by user iTrip ID 22 February 2023, don't forget to share it with your friends and acquaintances, it has been viewed on our site 1,244 once and liked it 4 people.